Sains mencari suatu mekanisme. suatu hubungan antara sebab dan akibat. Suatu tumbuhan yang diletakkan di dalam rumah mengorientasikan daunnya ke arah jendela bukan karena tumbuhan ini mencoba mendapatkan lebih banyak cahaya, akan tetapi karena sel-sel pada sisi gelap batang dan tangkai tumbuh lebih cepat dibandingkan dengan sel-sel pada sisi terangnya. Mekanisme ini menyebabkan batang dan tangkai melengkung mendekati sumber cahaya. Pertumbuhan tunas mendekati cahaya disebut fototropisme.
Awal yang cukup bagus...
BalasHapus